PJ Bupati Syakir Lantik Wahyu Irawan .ST Direktur PDAM Tirta Agara Yang Baru

WARTA KRIMINAL

- Redaksi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 22:30 WIB

5062 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE | Penjabat Bupati Aceh Tenggara Drs. Syakir. M. Si melantik Direktur Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Agara Kabupaten Aceh Tenggara Periode 2024-2028 berlangsung di Oproom Setdakab, Jumat 4 Oktober 2024

Pelantikan dihadiri Pj. Bupati Syakir, Perwakilan Dandim 0108/ Agara Perwakilan Kapolres, Perwakilan Kajari, Perwakilan Pengadilan Negeri Kutacane, Ketua MAA Thalib Akbar, Sekretaris Daerah Yusrizal, para Asisten, Staf Ahli Bupati, para Kepala OPD dan para Kabag Dilingkungan Setdakab.

Penjabat Bupati Aceh Tenggara Syakir dalam sambutannya mengatakan dilantiknya Wahyu Irawan ST, sebagai Direktur PDAM Tirta Agara diharapkan dapat membuat terobosan dan inovasi agar fasilitas yang dibangun bisa bermanfaat untuk kemaslahatan masyarakat secara maksimal.

“Jabatan ini merupakan amanah yang harus diemban dan dipertanggungjawabkan dengan sumpah yang telah diikrarkan, semoga Direktur PDAM yang baru dilantik dapat melakukan pembenahan baik di internal maupun ekternal,” ujar Syakir.

Yusrizal selaku Dewan Pengawas (Dewas) PDAM Tirta Agara juga menambahkan kepada Direktur PDAM yang baru agar dapat bekerja dengan sebaik-baiknya dan bisa memperbaiki kinerja PDAM yang selama ini kurang sehat menjadi sehat dengan target program jangka pendek dan jangka panjang kedepannya.

Selanjutnya, Wahyu Irawan selaku Direktur PDAM Tirta Agara menerangkan akan berkomitmen untuk menyehatkan Perusahaan Air Minum Tirta Agara dan berusaha akan terus melakukan kolaborasi dengan OPD terkait agar bisa memajukan PDAM Tirta Agara Kedepannya.

(Laporan Salihan Beruh)

Berita Terkait

Pembangunan Fisik Gapura Dana Desa Tambahan Tanjung Muda 2024 Diduga Mar,Up Total
Oknum PNS Berinisial SK Diduga Pungli Joki Berdalih Sertifikasi PPG
Seorang Pengedar Narkoba Berhasil Diringkus Sat Resnarkoba Polres Agara
LSM Penjara Laporkan Pengerjaan Rekayasa Teknik Jeram di Ketambe, Diduga Pembangunan Tanpa Izin Lingkungan
Perekrutan Sekretariat Non PNS Untuk Panwascam di Agara Diwarnai Isu Pungli Rp 2 Juta Rupiah
Azhari Syahputra Terima SP2HP Dari Penyidik Polres Aceh Tenggara Terkait Laporan Pengancaman
Salam Kemenagan, Masyarakat Aceh Tenggara Wajib Tahu Visi Dan Misi Raidin Pinim-Syahrizal (RASA) Nomor Urut 2
Kepala Desa Kisam Kute Pasir Ancam Wartawan Agara Terkait Pemberitaan Desanya

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 17:15 WIB

Sikap Alergi Terhadap Wartawan, Oknum Kepala Desa Lukup Baru DInilai Langgar UU Pers

Minggu, 17 November 2024 - 21:12 WIB

Diduga Tidak Sesuai Per Undang-Undangan, APH Diminta Telisik Satker BSPS

Rabu, 13 November 2024 - 10:27 WIB

Padati Lokasi Kampanye, Masyarakat Pining Nyatakan Dukung Said Sani-Saini

Selasa, 12 November 2024 - 07:09 WIB

Anggota DPR RI Ampon Bang Ajak Masyarakat Gawar Bersatu Dukung Gaesss Beriman

Sabtu, 9 November 2024 - 00:45 WIB

Jalan Desa Porang – Anak Reje Ambruk, Siapa Yang Yang Bertanggung Jawab ?

Rabu, 6 November 2024 - 01:44 WIB

Para Abang Becak Dukung Penuh Calon Bupati Gayo Lues Nomor 1 “SAID SANI-SAINI”

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:12 WIB

Donor Darah Serentak Peringati Hari Jadi Humas Polri ke-73 Tahun 2024 oleh Polres Gayo Lues

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:08 WIB

Gerakan Masyarakat Dukung Gaesss tak Terbendung, Targetkan Menang di Gayo Lues

Berita Terbaru

PEKANBARU

Pencemaran nama baik Ketum AMI di WG, di Laporkan ke Polda Riau

Kamis, 21 Nov 2024 - 08:37 WIB