Dilantik Ketiga Kalinya Ini Yang Disampaikan Suherman, S.E

KAPERWIL LAMPUNG

- Redaksi

Selasa, 20 Agustus 2024 - 22:44 WIB

5053 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PRINGSEWU,Warta Kriminal

Suherman, S.E. sampaikan rasa syukur dan ucapan terimakasih, atas pelantikannya untuk yang ketiga kalinya sebagai anggota DPRD Kabupaten Pringsewu dari partai Golkar, periode 2024-2029 bertempat di gedung DPRD setempat. Selasa (20/08/2024)

Suherman, S.E. mengucapkan rasa syukur kepada yang maha kuasa dan menyampaikan terimakasih kepada tim relawan, dan seluruh masyarakat Kabupaten Pringsewu, khususnya kepada seluruh masyarakat di daerah pemilihan (dapil) 3 yang telah mempercayakan amanah kepada dirinya.

“Rasa syukur saya kepada Allah zat yang maha kuasa, ucapan banyak terimakasih kepada seluruh masyarakat khusunya dapil 3 yang telah memberikan kepercayaan kepada saya untuk mengemban amanah, sehingga hari ini saya resmi untuk ketiga kalinya dilantik menjadi anggota DPRD Kabupaten Pringsewu periode 2024-2029,” ucap Suherman

Ucapan terimakasih juga di sampaikan kepada PJ. Bupati, segenap OPD, Forkopimda, Kepolisian, Dandim, KPU, Bawaslu, segenap Camat sekabupaten Pringsewu dan seluruh tokoh-tokoh yang hadir, dalam acara pelantikan tersebut.

“Kepada semua pihak yang yang telah berpartisipasi dalam Kesiapan hingga suksesnya acara pelantikan, tak lupa saya dan kami ucapkan terimakasih,”lanjut Suherman

Sebagai legislator Handal dari Partai Golkar Sekaligus ketua DPRD sementara Kabupaten Pringsewu , Suherman, S.E. menegaskan komitmen untuk memperjuangkan aspirasi masyarakat, Kabupaten Pringsewu sebagai amanah dalam tugas pungsinya Wakil Rakyat.

Suherman, S.E. Sosok yang meniti kariernya dari Kepala Pekon Sukamulya ini, juga menyoroti pentingnya sinergi antara pemerintah daerah dan masyarakat dalam upaya membangun Kabupaten Pringsewu yang lebih maju. Kolaborasi adalah kunci utama, DPRD berperan sebagai penghubung antara pemerintah dan rakyat.

Sebelumnya, sebanyak 40 Anggota DPRD Kabupaten Pringsewu Periode 2024-2029 resmi dilantik dan pengambilan sumpah/janji yang di pimpin oleh ketua pengadilan negeri Kota agung berlangsung di Gedung DPRD setempat. Pada Senin 19 Agustus 2024

Sumber : Dapur Rielis IWO- Indonesia Pringsewu

Berita Terkait

Di Hari Pers Nasional,Ketum IWO Indonesia sebut prihatin dengan TVRI
Masyarakat Bener Baru Mengundang Rajali Angota DPRK Beserta Dinas Syari’at Islam
Pj Bupati Pringsewu Serahkan Bantuan Terdampak Banjir di Kecamatan Ambarawa
Sesosok Mayat Tanpa Identitas diketemukan Warga mengambang di kali Pringsewu
Igin Bersih,DLH Minta Masyarakat Jagan Buang Sampah Sembarangan
Sikap Alergi Terhadap Wartawan, Oknum Kepala Desa Cane Baru Dinilai Langgar UU Pres
Gedung Puskesmas di Kalirejo Lampung Tengah ambruk sebelum serah terima
Pringsewu PJ Bupati Marindo Perbaiki Tiga Ruas Jalan Panjang di Pringsewu Tahun 2025

Berita Terkait

Minggu, 2 Februari 2025 - 00:05 WIB

Diduga Lakukan Penipuan dan Penggelapan, Mantan Kades Desa Panglima Sahman Terancam Dipidana

Senin, 23 September 2024 - 01:47 WIB

KIP Kota Subulussalam Diduga Melanggar HAM Memecah Persatuan Masyarakat Kota Subulussalam dan Aceh

Jumat, 20 September 2024 - 19:42 WIB

Puluhan Pengunjuk Rasa Ricuh di Lapangan Beringin Kota Subulussalam dengan Masyarakat

Jumat, 30 Agustus 2024 - 07:39 WIB

Mantan Aktivis Subulussalam Hadiri Deklarasi Bintang Faisal

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 20:11 WIB

Polres Subulussalam Gelar Simulasi Sispamkota untuk Kesiapan Jelang Pilkada 2024

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 19:51 WIB

Personel Brimob Aceh Dan Personel Polres Subulussalam Gelar Simulasi Sispamkota Di Lapangan Polres Subulussalam

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 05:47 WIB

RIBET Penetapan Tersangka & Keterlibatan Oknum DPRK Terpilih Subulussalam di Kasus Penganiayaan

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 05:40 WIB

Sembunyikan Ganja di Belakang Rumah, Pria di Subulussalam Diringkus Polisi

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Igin Bersih,DLH Minta Masyarakat Jagan Buang Sampah Sembarangan

Senin, 20 Jan 2025 - 19:52 WIB