Puluhan Pengunjuk Rasa Ricuh di Lapangan Beringin Kota Subulussalam dengan Masyarakat

WARTA KRIMINAL

- Redaksi

Jumat, 20 September 2024 - 19:42 WIB

5026 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam | Aksi Unjuk Rasa Masyarakat di Lapangan Beringin Kota Subulussalam berujung ricuh, masyarakat minta Para Pendemo Jangan anarkis dan rasis. Aksi puluhan orang unjuk rasa yang diklem ingin menegakkan UUPA dan Qanun Aceh berujung ricuh, masyarakat sekitar kota Subulussalam hanya mengharapkan Pilkada Kota Subulussalam berjalan damai, tertib dan terkendali.

Akhirnya kericuhan dua kubu masyarakat kota Subulussalam itu, dapat diatasi setelah adanya kedatangan beberapa unsur pengamanan dari Polres Subulussalam menglerai kedua Kubu masyarakat yang sempat adu mulut dan riskan batu hatam tersebut.

Salah seorang TIM pemenangan Bintang-Faisal Sabri Kombih berhasil diwawancara terkait aksi puluhan masyarakat yang berujuk rasa tepat di depan Kantor pemenangan Bintang-Faisal menurutnya ” Kami tidak melarang siapa pun ingin melakukan unjuk rasa, tapi kami meminta jangan memancing kerusuhan, apalagi mereka tau posko kami untuk kecamatan Simpang Kiri berada di depan lapangan beringin”

“Kami meminta untuk saling menghargai apalagi di surat demo mereka langsung menyebut nama kandidat kami. Kalau mereka Jual kami siap beli” Ujar Sabri Kombih Tim Pemenagan Bintang-Faisal kandidat Walikota Subulussalam tersebut.

Redaksi:Team FRN

Berita Terkait

KIP Kota Subulussalam Diduga Melanggar HAM Memecah Persatuan Masyarakat Kota Subulussalam dan Aceh
Mantan Aktivis Subulussalam Hadiri Deklarasi Bintang Faisal
Polres Subulussalam Gelar Simulasi Sispamkota untuk Kesiapan Jelang Pilkada 2024
Personel Brimob Aceh Dan Personel Polres Subulussalam Gelar Simulasi Sispamkota Di Lapangan Polres Subulussalam
RIBET Penetapan Tersangka & Keterlibatan Oknum DPRK Terpilih Subulussalam di Kasus Penganiayaan
Sembunyikan Ganja di Belakang Rumah, Pria di Subulussalam Diringkus Polisi
Personel Brimob Aceh Tingkatkan Patroli Menjelang Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 79
Hari Bhayangkara ke-78, Polres Subulussalam Gelar Upacara Peringatan

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 22:30 WIB

PJ Bupati Syakir Lantik Wahyu Irawan .ST Direktur PDAM Tirta Agara Yang Baru

Rabu, 25 September 2024 - 14:12 WIB

Salam Kemenagan, Masyarakat Aceh Tenggara Wajib Tahu Visi Dan Misi Raidin Pinim-Syahrizal (RASA) Nomor Urut 2

Minggu, 22 September 2024 - 19:44 WIB

Kepala Desa Kisam Kute Pasir Ancam Wartawan Agara Terkait Pemberitaan Desanya

Minggu, 15 September 2024 - 20:22 WIB

Panitia PON XXI Arung Jeram Di Agara Larang Wartawan Mengambil Gambar, Ada Apa ?

Jumat, 13 September 2024 - 17:48 WIB

Kontingen Aceh Meraih Mendali Emas Dan Perak Cabor Arung Jeram PON XXI Kelas DDR R- 6

Rabu, 11 September 2024 - 20:48 WIB

PJ Gubenur Aceh Secara Rasmi Membuka PON XXI Aceh – Sumut Di Lapangan Stadion Pemuda Agara.

Sabtu, 7 September 2024 - 06:52 WIB

Menjelang Pelaksanaan PON XXI Pemkab Aceh Tenggara Lakukan Kegiatan Fogging Di Lokasi Arung Jeram

Jumat, 6 September 2024 - 22:35 WIB

Pemkab Aceh Tenggara Selesaikan Pembayaran Dana Hibah Pilkada Tahun 2024 sebesar Rp. 53,2 M

Berita Terbaru