Penilaian Kebersihan Mako Polsek Kutapanjang oleh Tim Penilai Polres Gayo Lues

WARTA KRIMINAL

- Redaksi

Jumat, 21 Juni 2024 - 16:39 WIB

5021 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutapanjang – Polsek Kutapanjang Polres Gayo Lues dalam kegiatan penilaian kebersihan oleh tim penilai lomba kebersihan Mako dalam rangka Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024 tingkat Polres Gayo Lues dan Mako Polsek Kutapanjang. Kamis, 20 Juni 2024

Tim penilai dari Polres Gayo Lues, yang terdiri dari lima personel, dipimpin oleh Kabag SDM AKP Iskandar, S. Pd. yang memimpin dan melakukan pengecekan kebersihan Mako Polsek Kutapanjang.

Mereka didampingi oleh Kapolsek Kutapanjang IPTU Syamsuddin, SH.
Hasil penilaian akan diumumkan pada perayaan Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024 tingkat Polres Gayo Lues tahun 2024.

Kapolres Gayo Lues AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K. melalui Kabag SDM AKP Iskandar, S.Pd mengatakan aspek penilaian
yaitu kebersihan ruangan kerja, ruang tahanan sampai dengan kamar mandi serta barang inventaris randis, tutup Kabag SDM AKP Iskandar.

Berita Terkait

Dinas PUPR Gayo Lues Imbau Masyarakat waspadai Titik Rawan Longsor
Bhakti Sosial Menyambut Hut Korps Brimob Polri Ke-79
Oknum Perangkat Desa Dilaporkan ke Panwaslih Kabupaten Gayo Lues, Diduga Terlibat Berpihak ke Salah Satu Paslon
Pasukan Emak-Emak ” Srikandi GAESSS’ Siap Menangkan Paslon No 1 SAID SANI-SAINI di Pilkada Gayo Lues
Pasangan GAESSS Usung Visi dan Misi “Gayo Lues Islami, Maju, Sejahtera Dan Berkeadilan”
Pembinaan Wasbang Dan PBB Dari Koramil 08/Blangpegayon Dan Dewan Guru di SMAN 1 Blangpegayon
Putra AIPDA Kamisin Pinan Raih Medali Emas Bersama Timnya di PON XXI Aceh-Sumut 2024
KIP Gayo Lues Nyatakan Satu Paslon Pilbup Tidak Memenuhi Syarat

Berita Terkait

Rabu, 9 Oktober 2024 - 16:31 WIB

LSM Penjara Laporkan Pengerjaan Rekayasa Teknik Jeram di Ketambe, Diduga Pembangunan Tanpa Izin Lingkungan

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 23:49 WIB

Perekrutan Sekretariat Non PNS Untuk Panwascam di Agara Diwarnai Isu Pungli Rp 2 Juta Rupiah

Jumat, 4 Oktober 2024 - 22:30 WIB

PJ Bupati Syakir Lantik Wahyu Irawan .ST Direktur PDAM Tirta Agara Yang Baru

Jumat, 4 Oktober 2024 - 22:17 WIB

Azhari Syahputra Terima SP2HP Dari Penyidik Polres Aceh Tenggara Terkait Laporan Pengancaman

Rabu, 25 September 2024 - 14:12 WIB

Salam Kemenagan, Masyarakat Aceh Tenggara Wajib Tahu Visi Dan Misi Raidin Pinim-Syahrizal (RASA) Nomor Urut 2

Minggu, 22 September 2024 - 19:44 WIB

Kepala Desa Kisam Kute Pasir Ancam Wartawan Agara Terkait Pemberitaan Desanya

Minggu, 15 September 2024 - 20:22 WIB

Panitia PON XXI Arung Jeram Di Agara Larang Wartawan Mengambil Gambar, Ada Apa ?

Jumat, 13 September 2024 - 17:48 WIB

Kontingen Aceh Meraih Mendali Emas Dan Perak Cabor Arung Jeram PON XXI Kelas DDR R- 6

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polres Subulussalam Amankan Terduga Pelaku KDRT Terhadap Istri

Senin, 14 Okt 2024 - 11:46 WIB